Makan Dimana

7 Isi Di Es Pisang Ijo Untuk Buka Puasa

7-isi-di-es-pisang-ijo-untuk-buka-puasa

Es pisang ijo isinya padat karena pisang dibungkus kulit hijau dari tepung sagu dan vla nangkanya. Buka dengan ini, dan istirahat dulu sebelum makan malam karena pisangnya cukup mengenyangkan. Kalau mau coba, mampir di Eat and Eat Mal Kelapa Gading 5, setiap hari.

1. Es serut

2. Pisang raja

3. Sirup merah

4. Vla nangka

5. Meisjes

6. Kacang tanah

7. Susu kental manis

8. Siap untuk berbuka puasa!

Rp. 13.000

di

Eat and Eat

Mall Kelapa Gading 5, Lantai 3

Jl. Raya Boulevard Kelapa Gading, Blok M, Kelapa Gading, Jakarta 14240


Tim Rasamasa, Rihan Pirous (Penata Gaya) & Eriekn Juragan (Fotografer)