
Resep dari Dapur Rasamasa
Untuk: 5 Orang
Kuah asam mantap dengan rasa gurih ikan
- Mudah
- Pedas
Ulek Halus
Pemilihan daun kedondong yang pas untuk masakan ini akan membuat hidangan makin sedap. Pilih daun kedondong yang tidak tua, tetapi juga tidak yang muda.